Pekerja di Siak Koma, Terjatuh dari Ketinggian 15 Meter, Begini Respon Disnakertrans

Sabtu, 24 Agustus 2024 - 18:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: istimewa

Foto: istimewa

Riau, parawarta.com – Seorang pekerja mengalami kecelakaan kerja setelah terjatuh dari ketinggian 15 meter saat memasang penggantian atap area Printing PT Indah Kiat Pulp and paper Perawang, pada Kamis (22/8).

Kepala Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) Provinsi Riau, H Boby Rachmat, melalui Kepala Bidang Wasnaker, Bayu Surya menyampaikan pemeriksaan tahap awal yang dilakukan terkait kasus kecelakaan kerja yang menimpa karyawan PT SPK di PT Indah Kiat sudah selesai dilakukan.

Saat ini, lanjut Bayu, Disnakertrans Riau sedang menunggu hasil investigasi awal dari pengawas di lokasi kejadian.

“Pengawasnya ibu Musnimar, Saya belum dapat laporan dari pengawasnya, senin nanti di monitor,” kata Bayu, Sabtu (24/8).

Saat dihubungi, Musminar, dari Disnakertrans Provinsi Riau yang melakukan pengawasan/pemeriksaan terhadap kecelakaan kerja hanya menjawab singkat, kata dia, bahwa itu wewenang pimpinan.

“Terkait penyampaian informasi itu menjadi kewenangan pimpinan,” katanya singkat.

Hingga berita ini diterbitkan, parawarta.com belum mendapat keterangan lebih lanjut dari Musminar.

Sekedar informasi, sebelumnya pada Jumat 31 Mei 2024 lalu, sudah ada korban kecelakaan kerja di area perusahaan tersebut, yakni kecelakaan kerja sub kontraktor PT Indah Kiat Pulp and Paper Perawang (IKPP), status meninggal dunia usai terlindas forklift.

Rekomendasi

Dukung Program Pemerintah, Kapolres Bintan Laksanakan Penanaman Perdana 2000 Bibit Jagung
Minimalisir Risiko Penyalahgunaan Handphone, Rutan Kelas IIA Batam Luncurkan Inovasi ‘Tangkap’
Simalungun Tuan Rumah Aquabike Jetski World Championship 2024: Harapan Baru Pariwisata Parapat
Program Seragam Sekolah Gratis Dituding Tak Masuk Realita, Cabub Afni Berikan Penjelasan
Satlantas Polres Bintan Tangani Laka Lantas Mobil Truck dan Sepada Motor
Dialog Kampanye dengan Warga, Cabup Siak Nomor Urut 1 Irving Kahar Arifin Diminta Evaluasi Tour de Siak
Jelang Pilkada Serentak Tahun 2024, Polres Bintan Gelar Simulasi Pengamanan TPS
Penambang Pasir Ilegal di Bukit Tengkorak Masih Beroperasi, LSM Minta segera Dihentikan
Berita ini 21 kali dibaca

Rekomendasi

Sabtu, 16 November 2024 - 21:47 WIB

Dukung Program Pemerintah, Kapolres Bintan Laksanakan Penanaman Perdana 2000 Bibit Jagung

Sabtu, 16 November 2024 - 21:36 WIB

Minimalisir Risiko Penyalahgunaan Handphone, Rutan Kelas IIA Batam Luncurkan Inovasi ‘Tangkap’

Jumat, 15 November 2024 - 20:42 WIB

Simalungun Tuan Rumah Aquabike Jetski World Championship 2024: Harapan Baru Pariwisata Parapat

Jumat, 15 November 2024 - 17:52 WIB

Program Seragam Sekolah Gratis Dituding Tak Masuk Realita, Cabub Afni Berikan Penjelasan

Rabu, 13 November 2024 - 15:09 WIB

Dialog Kampanye dengan Warga, Cabup Siak Nomor Urut 1 Irving Kahar Arifin Diminta Evaluasi Tour de Siak

Berita Terbaru

Pelaku Curanmor Tembak Polisi saat Aksinya Digagalkan. Foto: Tangkapan Layar /ist.

Megapolitan

Gagalkan Curanmor, 1 Anggota Polisi Tertembak di Cengkareng Jakbar

Jumat, 15 Nov 2024 - 17:40 WIB