Musdaprov SPS Banten, Muzdalifah Terpilih sebagai Ketua Baru

Kamis, 5 September 2024 - 20:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Musdaprov SPS Banten, Muzdalifah Terpilih sebagai Ketua Baru

PARAWARTA.com – Musyawarah Daerah Provinsi (Musdaprov) Serikat Perusahaan Pers (SPS) cabang Banten untuk periode 2024-2028 baru saja digelar, dihadiri oleh 19 dari 29 anggota SPS Banten serta dua perwakilan dari SPS pusat. Acara berlangsung di aula Bangun Media Grup, Pagaragung, Walantaka, Kota Serang, Banten, pada Kamis (5/9).

Lesman Bangun ditunjuk sebagai ketua sidang sementara selama proses pemilihan. Setelah pemilihan selesai, Muzdalifah, Direktur Media Gerbang Banten, terpilih sebagai Ketua SPS Banten 2024-2028 dengan perolehan 10 suara.

IMG 20240905 WA0039

Muzdalifah menyampaikan bahwa fokus utama kepengurusannya adalah meningkatkan kesejahteraan anggota SPS Banten dan memperkuat peran organisasi.

Syamsudin Hadi Sutarto, Wakil Ketua Umum Bidang Organisasi dan Hukum SPS Pusat, juga memberikan arahan. Ia menekankan pentingnya media cetak dalam sistem informasi dan perlunya kolaborasi antara SPS dan SMSI untuk memerangi berita hoax melalui regulasi dan kerjasama yang solid.

Berikut struktur kepengurusan SPS Banten yang baru adalah sebagai berikut:

Penasehat:

  • Priyo Susilo
  • Firdaus
  • Mashudi
  • Lesman Bangun
  • Rahmat Ginanjar
  • Helmi Halim

Pengurus Harian:

  • Ketua: Muzdalifah (Gerbang Banten)
  • Wakil Ketua: Aep Saepudin (Banten Pos)
  • Sekretaris: Ade Gunawan (Dinamakan Banten)
  • Wakil Sekretaris: Ulfah (Java News)
  • Bendahara: Rachmat Jamaludin (Kabar Banten)
  • Wakil Bendahara: Viktor Manuel (Persepsi)

Bidang-Bidang:

  • Organisasi: Mardianto (Gerbang Berita)
  • Media: Rengga (Metro Aktual)
  • Pendidikan dan Budaya: Sri Pratiwi
  • Tungga Dewi (Perkasa)
  • Verifikasi: Wisnu Anggoro (Teras)
  • Antara Lembaga: Edi Gunawan (Sketsa)
  • Keanggotaan: Zulkaidah (Naratama News)

Pengurus ini akan dilantik di Bandung dalam waktu dekat.

Rekomendasi

Gagalkan Curanmor, 1 Anggota Polisi Tertembak di Cengkareng Jakbar
Jelang Pilkada Serentak 2024, Pj Gubernur Banten Al Muktabar: Stabilitas Keamanan Terjaga Baik
Pj Sekda Banten: Pengendalian Inflasi Untuk Kesejahteraan Masyarakat
Heboh! Warga Temukan Jasad Perempuan Terbungkus Kasur di Cikupa Tangerang
Resmi Dilantik Karang Taruna Kecamatan Tangerang Diharapkan Aktif Progresif dan Partisipatif
Hari Pahlawan 2024, Pj Gubernur Banten Ajak Generasi Muda Warisi Semangat Juang Pahlawan
Tokoh Cipasera Minta Pemerintah Bangun Gedung Baru SMAN/SMKN Untuk Warga Tangsel
Truk Kontainer Ugal-Ugalan di Tangerang Tabrak Motor dan Mobil, 3 Orang Terluka, Sopir Diamuk Massa
Berita ini 0 kali dibaca

Rekomendasi

Jumat, 15 November 2024 - 17:40 WIB

Gagalkan Curanmor, 1 Anggota Polisi Tertembak di Cengkareng Jakbar

Senin, 11 November 2024 - 23:25 WIB

Jelang Pilkada Serentak 2024, Pj Gubernur Banten Al Muktabar: Stabilitas Keamanan Terjaga Baik

Senin, 11 November 2024 - 23:07 WIB

Pj Sekda Banten: Pengendalian Inflasi Untuk Kesejahteraan Masyarakat

Senin, 11 November 2024 - 14:09 WIB

Heboh! Warga Temukan Jasad Perempuan Terbungkus Kasur di Cikupa Tangerang

Senin, 11 November 2024 - 10:29 WIB

Resmi Dilantik Karang Taruna Kecamatan Tangerang Diharapkan Aktif Progresif dan Partisipatif

Berita Terbaru

Pelaku Curanmor Tembak Polisi saat Aksinya Digagalkan. Foto: Tangkapan Layar /ist.

Megapolitan

Gagalkan Curanmor, 1 Anggota Polisi Tertembak di Cengkareng Jakbar

Jumat, 15 Nov 2024 - 17:40 WIB